APA ITU NEBULIZER?
Nebulizer adalah
alat untuk merubah cairan (obat) menjadi uap yang sangat halus agar bisa
dihisap ke dalam saluran pernafasan dan paru-paru.
Fungsi Uap
Uap itu sangat baik untuk mengobati sesak nafas dan asma.
Apakah hanya untuk sesak nafas dan asma ?
Pengobatan dengan
uap dapat membantu mengeluarkan lendir (Riak) dari tenggorokan
(khususnya pada anak) dan membersihkan saluran pernafasan akibat polusi
udara, rokok.
Keuntungan menggunakan nebulizer
- Relatif aman jarena efek samping kecil atau tidak ada karena tidak perlu melalui saluan pencernaan atau predaran darah.
- Obat langsung mencapai daerah yang membutuhkan sehingga efek penyembuhan lebih cepat.
- Cara menggunakannya mudah sehingga efek penyembuhan lebih cepat.
- Cara menggunakannya mudah sehingga mudah digunakan di rumah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar